Postingan pindah ke
www.fadlur.com
Pada bagian keempat ini, bagian yang akan kita buat adalah bagian controller. Controller di Codeigniter adalah sebuah class yang berisi function yang digunakan sebagai alamat uri. Kurang lebih seperti itu. lebih jelasnya baca sendiri di user_guide di dalam folder codeigniter hasil download.
Controller yang akan kita buat pertama kali adalah controller dengan nama admin.php. Buat file ini di folder Application/controller dengan nama admin.php. Agar tidak membingungkan pada tahap awal, file admin.php akan kita isi sebagai
function yang kita gunakan sebagai CRUD (Create, Read, Update dan Delete) data jalan dan jembatan.
Isi file admin.php adalah sebagai berikut :
<?php
defined('BASEPATH') OR exit('No direct script access allowed');
class Admin extends CI_Controller {
public function __construct()
{
parent::__construct();
$this->load->model('model_jalan');
$this->load->model('model_jembatan');
$this->load->model('model_koordinatjalan');
$this->load->model('model_koordinatjembatan');
}
public function index()
{
$this->jalan();
}
//crud jalan
public function jalan(){
$data = array('content' => 'admin/jalanform',
'itemjalan'=>$this->model_jalan->getAll());
$this->load->view('templates/template', $data, FALSE);
}
public function createjalan(){
if ($this->model_jalan->create()) {
redirect('admin/jalan');
}else{
redirect('admin/jalan');
}
}
public function editjalan(){
$data = array('content' => 'admin/editjalanform',
'itemjalan'=>$this->model_jalan->read($this->uri->segment(3)));
$this->load->view('templates/template', $data, FALSE);
}
public function updatejalan(){
if ($this->model_jalan->update()) {
redirect('admin/jalan');
}else{
redirect('admin/jalan');
}
}
public function deletejalan(){
if ($this->model_jalan->delete()) {
redirect('admin/jalan');
}else{
redirect('admin/jalan');
}
}
//end crud jalan
//crud jembatan
public function jembatan(){
$data = array('content' => 'admin/jembatanform',
'itemjembatan'=>$this->model_jembatan->getAll());
$this->load->view('templates/template', $data, FALSE);
}
public function createjembatan(){
if ($this->model_jembatan->create()) {
redirect('admin/jembatan');
}else{
redirect('admin/jembatan');
}
}
public function editjembatan(){
$data = array('content' => 'admin/editjembatanform',
'itemjembatan'=>$this->model_jembatan->read($this->uri->segment(3)));
$this->load->view('templates/template', $data, FALSE);
}
public function updatejembatan(){
if ($this->model_jembatan->update()) {
redirect('admin/jembatan');
}else{
redirect('admin/jembatan');
}
}
public function deletejembatan(){
if ($this->model_jembatan->delete()) {
redirect('admin/jembatan');
}else{
redirect('admin/jembatan');
}
}
//end crud jembatan
}
/* End of file admin.php */
/* Location: ./application/controllers/admin.php */
setelah file admin.php kita buat, selanjutnya akan kita bedah satu-satu dari masing-masing function. Pada bagian pertama adalah CRUD untuk jalan. Untuk CRUD jalan terdiri dari 5 function yaitu,
public function jalan(), public function createjalan(), public function editjalan(), public function updatejalan(), public function deletejalan().
Sedangkan pada bagian kedua, adalah CRUD untuk jembatan. Untuk CRUD jembatan juga terdiri dari 5 function yaitu,
public function jembatan(), public function createjembatan(), public
function editjembatan(), public function updatejembatan(), public function
deletejembatan().
Penjelasan masing-masing function akan kita bahas di bagian selanjutnya, terima kasih. semoga bermanfaat dan berkah. :D